Download Maxthon Browser Linux Final Release Terbaru

SOCIALIZE IT ⇨
Maxthon cloud browser atau biasa disebut dengan Maxthon Clou merupakan salah satu web browser layaknya firefox dan Chrome, yang menerapkan konsep keindahan tampilan disertai dengan fasilitas cloud yang diusung oleh sebuah komunitas bernama MyIE2.

Dengan teknologi cloud engine yang dimiliki, Maxthon diharapkan mampu menyaingi pasar web browser yang sudah terkenal saat ini. Salah satu strategi yang diambil pihak Maxthon adalah dengan membuat web browser Maxthon dapat beroperasi lintas platform yaitu Windows, Android, Mac, iPhone/iPad, Windows Phone, dan Linux.

Download Maxthon Linux Final Release

Maxthon Cloud Browser for Linux brings high performance and seamless browsing along with its core values of speed and a great out of the box experience. 
Link Download Maxthon Linux Mint/Ubuntu :
Pilih versi untuk Linux 32 bit atau 64 bit. Kami sarankan anda untuk memilih package Maxthon berekstensi .deb karena instalasinya cukup mudah yaitu dengan klik dua kali pada file package.

Video Review Browser Maxthon Linux

Setelah mencoba sendiri browser Maxthon Cloud untuk Linux, berikut ini adalah urutan browser Linux yang disarankan oleh vpswp.blogspot.com :
  1. Google Chrome
  2. Chromium Web Browser
  3. Maxthon Browser
  4. Mozilla Firefox
  5. Opera

Maxthon Cloud Browser untuk Linux mengutamakan kecepatan dan performa yang dipotimalkan dengan engine WebKit. Berikut ini adalah fasilitas yang ditanam ke dalam browser Mathon Linux :

Maxthon Passport

Maxthon passport mrerupakan layanan gratis yang dapat digunakan mengamankan user data yang tersimpan oleh Mathon baik berupa favourite, history pengisian form maupun history web. Silahkan daftar Maxthon Passport klik disini.

Maxthon Passport

Shortcuts

Shortcut ini prinsip kerjanya sama dengan browser Opera. Jadi website yang paling banyak dikunjungi akan ditampilkan dalam bentuk grid ketika menjalankan browser Maxthon.

Mouse Gestures

Pergerakan mouse tertentu akan memberikan perintah Maxthon untuk menampilkan tampilan web sebelumnya maupun tampilan sesudahnya, mirip undo redo.

Easy Tab Managemen

Right and left click close and reload last tabs visited.

Tool Maxthon, meliputi :

Last Session
Berfungsi menampilkan kembali website terakhir kali yang sudah dikunjungi.

�Restore Last� - button
Hanya dengan satu klik saja Anda bisa mengembalikan tab yang tidak sengaja tertutup untuk dibuka kembali

Magic Fill
Sebuah metode enkripsi AES 256 yang digunakan untuk memanajemen password dan user account prompt.

Elegant Design

Tampilan maxthon terlihat elegan dengan ciri khas yang dibawanya, bisa ganti theme seperti browser lainnya.

Adblock

Kini ad block sudah terpasang di Maxthon Linux sehingga Anda bebas dari iklan yang muncul sembarangan.

0 komentar:

Posting Komentar