Cara Shutdown Ubuntu Linux Mint Lewat Terminal Command

SOCIALIZE IT ⇨
Cara Shutdown Ubuntu Linux Mint Lewat Terminal Command --Selain melalui panel yang ada di pojokan atau melalui Start Menu, anda juga dapat melakukan shutdown melalui Terminal Linux dengan mudahnya.

Shutdown adalah mematikan komputer dengan benar dengan cara yang sudah ditentukan oleh sebuah sistem operasi. Di dalam Linux, kita mempunyai Terminal yang dapat melakukan banyak tugas komputer dengan cepat salah satunya adalah untuk mematikan komputer.

Cara Shutdown Ubuntu Linux Mint Lewat Terminal Command

Bagaimana cara mematikan komputer melalui Terminal? Caranya sangat mudah ternyata anda cukup mengetikkan perintah dasar shutdown komputer sebagai berikut di Terminal :
sudo poweroff
Masukkan password anda, dan tunggu beberapa detik komputer Linux anda akan mati.

Sebagai tambahan, selain menggunakan Terminal untuk mematikan Linux, bagi anda pengguna Linux Mint juga dapat mematikan Linux Mint dengan cara klik applet user, kemudian klik Power Off...
Cara Shutdown Ubuntu Linux Mint Lewat Terminal Command shutdown linux melalui terminal cara shutdown melalui terminal mematikan komputer melalui terminal cara mematikan ubuntu melalui terminal mematikan ubuntu melalui terminal mematikan komputer lewat terminal console

Pada sistem operasi Linux, mematikan komputer disebut Power Off, Quit, atau Shutdown. Sebisa mungkin hindari cara mematikan komputer atau latop dengan paksa dengan cara menekan tombol power sekian detik karena cara ini akan merusak komponen sistem komputer anda.

Gunakanlah cara mematikan komputer Linux anda sesuai prosedur yang benar hal ini akan membawa manfaat menjaga kestabilan sistem dan juga akan menghindari kerusakan data-data komputer anda. Semoga bermanfaat!

0 komentar:

Posting Komentar